ILMU PEMERINTAHAN

Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Fakultas Ilmu Pemerintahan

A. Visi Fakultas Studi Ilmu Pemerintahan adalah: ”Menjadi perguruan tinggi berkualitas dan berdaya saing dalam membina, mengembangkan SDM yang kompeten dan berkarakter pada tahun 2030” Terdapat tiga kata kunci pada visi fakultas ilmu pemerintahan yang akan menjadi fokus dan perhatian fakultasl ilmu pemerintahan dalam tahun 2018-2025, yaitu: Berkualitas dan berdaya saing merupakan fakultas Ilmu Pemerintahan […]

Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Fakultas Ilmu Pemerintahan Read More »

Profil Fakultas Ilmu Pemerintahan

Fakultas Ilmu Pemerintahan Universitas Bumi Hijrah Maluku Utara merupakan satu-satunya di Indonesia sehingga memiliki prospek kedepan yang lebih baik. Fakultas Ilmu Pemerintahan ini hadir bersamaan dengan pengesahan Universitas Bumi Hijrah Maluku Utara yang tertuang pada Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor: 97/E/O/2012 tanggal 9 April 2012. Dengan mengacu pada SK Menteri Pendidikan Nasional RI

Profil Fakultas Ilmu Pemerintahan Read More »